Pelaksanaan Vaksin Booster Covid-19 di Fakultas Hukum Bung Hatta

    Fakultas Hukum Universitas Bung Hatta bekerjasama dengan Polda Sumatera Barat, menyelenggarakan kegiatan Vaksin Booster Covid-19 bagi Dosen dan Mahasiswa Fakultas Hukum Universitas Bung Hatta pada Jumat/16 September 2022 yang bertempat di Lobi Fakultas Hukum.

    Penyelenggaran vaksinasi ini merupakan salah satu bentuk dari tindakan pencegahan dan pengendalian penyebaran Covid-19. Meskipun saat ini Indonesia mencatat penurunan kasus harian Covid-19, namun hal tersebut tidak menyurutkan semangat civitas akademika Fakultas Hukum untuk mengikuti kegiatan ini.

    Kontak Kami

    Address: Kampus Proklamator II, Jl. Bagindo Aziz Chan By Pass Aie Pacah Padang.

    Phone: 0751-463250

    Tax: 0751-7055475.

    Email: rektorat@bunghatta.ac.id

    Website:hukum.bunghatta.ac.id

    Pengunjung

    Today419
    Yesterday839
    This week1258
    This month22416
    Total363730

    Who Is Online

    9
    Online

    28-03-2023
    © Fakultas Hukum Universitas Bung Hatta. All Rights Reserved.